Sajak Sang Janda Part 2

Kau bertanya tentang bunga ilalang
Kujawab begini :
           Dari siang hingga malam hari
           Setangkup bunga ilalang genit menari-nari
           Sebentar kemudian direnggut angin tanpa bela diri
           Namun tangkai ilalang masih bisa berdiri
           Sebab sudah lama menenggak embun pagi
Lantas kau berkata :
          Entah kapan bunga ilalang menjelma bunga suci ?
          Mungkin saat birahi tak lagi ingkar janji
                                          (saat itu semua bunga ilalang ada di jiwa para lelaki)
          Entah kapan bunga ilalang tak lagi dibenci?
          Mungkin saat merpati memindahkannya ke lain hati
                                          (saat itu semua bunga ilalang syahdu melantunkan ayat suci)

Kau masih bertanya lagi, apakah aku sama dengan bunga ilalangmu ?
Aku jawab :
        Setiap bunga ilalang kelak pasti sendiri
        Bernyanyi menjelma ilalang yang sarat misteri

BY : Syariful Alim


Please Bantu Saya, Like This !!!

×

Please Bantu Saya, Like This !!!

×

Labels

air (4) airmata (3) aku (2) allah (12) anak (5) angin (2) api (1) arti (22) arti bahasa jawa (27) artis (4) asa (9) asmara (22) ayah (3) bahagia (3) bahasa (22) bahasa jawa (24) bangkit (3) batu (3) berjuang (3) binatang (1) budaya (15) budaya jawa (14) bulan (1) bunga (2) canda (4) cerita (7) Chairil Anwar (5) cinta (66) damai (1) derita (1) doa (10) duka (9) dunia (9) elang (1) film (1) gadis (1) galau (22) gila (1) hakiki (3) harapan (5) hari (4) hati (59) hatiku (3) hidup (12) hidup. puisi hati (6) hujan (7) ibu (6) ikhlas (4) ilalang (1) indah (2) indonesia (27) istri (2) jakarta (1) jalaludin rumi (15) jalan (2) jalang (1) janji (5) jawa (28) jiwa (25) kangen (1) kasih (2) kata (44) kata bijak (25) kawin (1) kekasih (4) kenyataan (4) kisah (8) kopi (1) kota (1) kumpulan bahasa (22) langit (1) lara (1) laut (5) lelaki (16) luka (6) maaf (1) madura (1) malam (4) manusia (29) masjid (3) matahari (2) mati (5) melukis (1) mimpi (3) mutiara (6) nafas (1) nama (6) narasi (1) nasehat (10) nasib (1) nasihat (10) neraka (2) orang (5) orang miskin (1) pagi (6) pantai (2) pasir (2) penjara (3) peribahasa (20) peribahasa sunda (13) puisi (47) puisi hati (69) pulang (1) rabiah al adawiyah (15) rahasia (1) rasa (16) rembulan (2) rindu (19) rokok (2) rupiah (1) sahabat (17) sajak (21) sang pencipta (11) sedih (1) sejak (2) sejati (2) sempurna (1) senja (2) senyum (8) seorang (2) sepi (1) siang (1) sketsa (1) suci (1) suka (5) sunda (6) sunyi (1) sunyi. cinta (1) surat (2) surga (3) syair cinta (14) syariful alim (45) tanah (1) tangis (11) tawa (8) terbang (2) tuhan (38) tujuan (1) usaha (7) W.S Rendra (3) wajah (1) waktu (2) wanita (23)